Solusi Investasi Akhirat Anda

Kebaikan Yang Disegerakan

Ibnu Batthol رَحِمَهُ الله berkata:

أَنَّ الَْيْرَ يَنْبَغِي أَنْ يبَُادَرَ بِهِ فَإِنَّ الْفَاتِ
تَعْرِضُ وَالْمَوَانِعَ تَْنَعُو دٍوَالْمَوْتَ لَ يؤُْمَنُ وَالتَّسْوِيفَ غَيْرُ مَحمُوْدٍ

“Kebaikan seharusnya menjadi
sebuah hal yang disegerakan. Karena
berbagai halangan terkadang datang
menghadang, aral melintang silih
berganti, sementara kematian bisa
datang kapan saja, dan menunda-nunda
bukanlah sikap yang terpuji”.

Fathul Bari 4/261

Judul buku : Kumpulan Mutiara Fihrah Jilid 1
Penulis : Ananda Ridho Gusti, S.Pd.I. Hafizhahullah